Penelitian Mahasiswa Stiper Sriwigama dengan Judul Pengaruh Pemberian Kascing dan Pupuk Organik Cair (POC) Air Cucian Beras Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Tomat (Lycopersicum esculentum Mill.) di Polybag
Salah satu syarat mahasiswa untuk mendapat gelar sarjana, mereka diwajibkan menulis laporan hasil penelitian berupa skripsi. Mahasiswa di atas (Wiwin Hasalsyah) sedang melaksanakan penelitian dengan judul:*Pengaruh Pemberian Kascing dan Pupuk