Kegiatan Sosialisasi Penanganan dan Pencegahan Kekerasan Seksual
Pelaksanaan kegiatan sosialisasi penanganan dan pencegahan kekerasan seksual pada hari Senin tanggal 27 April 2024 bertempat di kampus Stiper Sriwigama yang merupakan implementasi dari Permendikbud No 46 Tahun 2023 acara ini diawali dengan sambutan ketua Stiper Sriwigama Bapa Ir.Sudirman Tegoeh, MM. , dalam sambutannya Ketua Stiper Sriwigama berkomitmen mencegah terjadinya kekerasan seksual dan antisipasi penanggulangan  kekerasan seksual terutama dilingkungan Stiper Sriwigama selanjutnya masuk pada acara inti sosialisasi dilakukan oleh Satgas Pencegahan dan Penanggulangan kekerasan seksual (PPKS). Dalam acara ini juga dilakukan demo upaya pencegahan dan penanggulangan kekerasan seksual oleh Satgas Stiper Sriwigama